-
Ekonomi | 2 bulan laluPertamina Sesuaikan Harga Pertamax, Naik Jadi Rp13.700 per Liter
DIALEKSIS.COM | Jakarta - PT Pertamina Patra Niaga melakukan penyesuaian harga Pertamax, dari sebelumnya Rp12.950 per liter menjadi Rp13.700 per liter.
-
Berita | 1 tahun laluPertamina Resmi Naikkan Harga BBM Non-subsidi
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - PT Pertamina (Persero) telah mengumumkan secara resmi kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) non-subsidi di seluruh Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) yang akan berlaku mulai tanggal 1 September 2023.
Kenaikan ini akan berdampak pada beberapa jenis BBM, termasuk Pertamax Turbo, Dexlite, hingga Pertamina Dex.
Kenaikan harga BBM ini merupakan respons terhadap dinamika pasar minyak dunia dan berbagai faktor lain yang memengaruhi harga BBM di dalam negeri.
-
Aceh | 1 tahun laluTimbun 1,5 Ton BBM Biosolar Subsidi, 2 Pelaku di Aceh Barat Ditangkap
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Personel Polres Aceh Barat menangkap dua orang terduga pelaku penimbun 1,5 ton BBM biosolar subsidi menggunakan mobil boks nomor polisi BL-8225-EE. Penangkapan itu dilakukan di sebuah rumah di kawasan Desa Lapang, Kecamatan Johan Pahlawan, Meulaboh, kabupaten setempat.
-
Aceh | 1 tahun laluHarga Pertamax Turbo, Dexlite, dan Pertamina Dex Naik, Ini Rincian Harganya
DIALEKSIS.COM | Jakarta - PT Pertamina (Persero) kembali menaikkan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) nonsubsidi per 1 Agustus 2023. Mengacu laman Pertamina, Selasa, 1 Agustus 2023 terdapat tiga BBM non subsidi yang mengalami perubahan harga yaitu pertamax turbo, dexlite, dan Pertamina dex.
Untuk harga pertamax turbo mengalami peningkatan harga Rp400 per liter, dari sebelumnya Rp14 ribu per liter di Juli 2023 menjadi Rp14.400 per liter pada Agustus 2023.